Cara mengganti numlock Macbook key setting di Mac Osx

Cara mengganti numlock Macbook key setting di Mac Osx


clear shortcut untuk numlock Mac
Gambar 1. Clear key adalah shortcut untuk numlock di Mac Osx


keluarin on screen keyboard di Mac Osx
Gambar 2. keluarin on screen keyboard di Mac Osx


Gimana ya kok bisa tiba2 Macbook keyboard key 7 8 9 u i o j k l m , . tidak bisa dipakai dipencet berapa kalipun tidak keluar apa2 tapi anehnya kalau di log in screen bisa tapi kalau sudah masuk ke menu Mac Osx engga bisa. Solusinya pakai external keyboard seperti Gambar 1. pencet sekali "Clear" yg lokasinya di atas extensi keyboard keypad.

Cara yg lain untuk merubah numlock Macbook key setting di Mac Osx yaitu menggunakan on screen keyboard seperti Gambar 2. cara mengeluarin on screen keyboard di Mac Osx:

1. ke kanan atas pilih seperti Gambar 2. apabila belum ada pilihan maka ke step 2.
2. buka "Open Keyboard Preferences"
3. di tab "Input Sources" di bagian kiri bawah, klik icon "+"
4. pilih English > ABC Extended lalu klik "Add"

Kalau masih belum bisa berarti sebelum ini ada yg sudah mengganti setting efi di Macbook Anda, bisa jadi karena virus, jadi numlock Macbook keyboard Anda selalu balik ke numlock automatic meskipun sudah pakai cara mengganti numlock Macbook key setting di Mac Osx di atas akan berubah sebentar bisa tapi tetap akan langsung balik lagi ke setting numlock ... paling parahnya pas mau di install Mac Osx baru akan muncul error digital certificate unverified. Solusinya reload Mac Osx menggunakan Time Machine.

Untuk Zapplerepair kami bisa meng install software Mac Osx tidak lebih dari 20 menit apabila Anda menghadapi kesusahan tentang software Mac Osx selain itu apabila perlu data recovery ataupun harddisk ssd salah ter erase ataupun delete Zapplerepair bisa mengembalikan data penting Anda, silahkan hubungi hotline kami di 087788855868 atau 021 70341307 untuk cabang Zapplerepair terdekat di kota Anda.



Promotions